18377

√ Inilah Kelemahan & Kelebihan Ayam Pakhoy Asli

Kelebihan ayam pakhoy apa saja? Kehadiran sebagai jenis baru sangat dinantikan para penghobi dikalangan. Dengan perkawinan silang atau mutasi genetik muncul dengan ciri khas yang lebih bagus dan menjadi saya tarik tersendiri.

Walaupun sampai saat ini kebanyakan jenis baru didatangkan dari negeri gajah putih tidak menutup kemungkinan penggemar nusantara ada yang melahirkan ayam laga modern yang bisa dikembangkan ke mancanegara.

Kesempatan kali ini kami akan mengulas mengenai kelebihan dan kelemahan ayam pakhoy pada saat dilapangan. Apa saja, langsung saja simak ulasan berikut ini :

Contents

Ayam Pakhoy Adalah?

Ayam pakhoy adalah

Sejarah kemunculan ayam pakhoy adalah yang dibuat dari mutasi genetik supaya menyaingi keunggulan ayam birma dikalangan penggemar laga. Lalu dari jenis apa unggas ini di persilangkan? Induk dari salah satunya ialah ayam ratu atau siam yang dikenal orang malaysia sebagai bangkok selatan.

Salah satu keunggulan yang dibuat ialah darah bangkok dengan ciri khas teknik dan kontrol bagus. Jadi kelebihan yang dimiliki pakhoy ialah pukul brakot badan atau punggung alhasil musuh akan sulit untuk membalas.

Bahkan bisa mematahkan tulang leher dan punggung sehingga tanpa waktu lama lawannya mudah untuk ditumbangkan.

Kelemahan Ayam Pakhoy

Kelemahan Ayam Pakhoy

Sebelum mengulas dari segi kelebihan alangkah baiknya mempelajari dari kelemahan supaya tahu apa lawan yang sangat cocok untuk ayam ini. Adapun poin-poin penting dari kekurangan pakhoy saat di arena laga, antara lain sebagai berikut :

  • Boros tenaga
  • Ukuran dan tulangan lumayan tipis
  • Sangat repot jika bertemu lawan bangkok sebab kurang pandai menghalau lawan
  • Mental tidak sebagus dengan BK
  • Rata-rata dibawa ke Indonesia untuk di upgrade keturunannya.

Dari informasi kami ketahui bahwa ayam hasil import pakhoy asli sangat jarang diturunkan ke lapangan. Sebab tipe dan lawan harus disesuaikan peminat orang indo. Jadi mereka yang melakukan import untuk dilakukan kawin silang supaya menghasilkan yang diinginkan masyarakat.

Bobot umumnya masyarakat kita masih menggunakan berat 3 kg plus dikalangan. Jadi ukuran tidak terlalu kecil dan besar, dengan demikian akurasi pukulan dan speed lebih diutamakan.

Kelebihan Ayam Pakhoy

Kelebihan Ayam Pakhoy

Jika diatas sudah mengulas versi kekurangannya, maka saat kini mendalami kelebihan dari ayam pakhoy saat berlaga. Lawan apa yang sangat mudah agar ditumbangkan sama dia? Berapa lama waktu yang dihabiskan untuk menumbangkan musuhnya. Daripada bingung kan ya, yuk langsung simak ulasan berikut ini.

  • Akurasi pukulan keras lebih banyak mengarah ke badan seperti leher dan punggung
  • Tipe bermain main bongkar sayap lawan
  • Gaya dari bangkok rapat ke badan dan teknik membuat musuh menggemparkan pukulan
  • Gerakan cepat dan mengikuti teknik si lawan
  • Jika dalam kondisi terdesak maka akan mematuk sembarangan kepada musuhnya
  • Sangat cocok untuk lawan yang memiliki tulangan tipis

Sebagai generasi ayam laga modern tidak memungkiri untuk menjatuhkan lawan yang sudah berjuara berkali-kali. Selain itu banyak sekali jenis baru dengan keistimewaan sendiri-sendiri seperti pama, mangon, koytrad, saigon, ganoi dan lain-lainnya.

Keunikan Ayam Pakhoy

Keunikan Ayam Pakhoy

Hampir semua di pasar tradisional dan grup jual beli online nusantara ayam pakhoy berukuran cukup besar dengan rata-rata 3 kg lebih. Dapat disimpulkan bahwa sudah ada persilangan yang mana disesuaikan kontes dan berat ideal.

Bahkan dari segi tulang pun cukup tebal dan tinggi, menurut kami sangat sebab ukuran tidak kecil bisa dijadikan andalan dengan waktu yang cukup lama. Tenaga juga menyimpan lebih banyak dan lawan mudah untuk ditemukan.

Apa saja sih keunikan pakhoy sebagai unggas laga di Indonesia? Keistimewaan yang terus dikembangkan oleh peternak dan penggemar hingga saat ini adalah sebagai berikut :

  1. Badan lebih kecil dari bangkok klasik dan leher lebih pendek.
  2. Tulangan cukup tebal daripada birma
  3. Ciri khas bertarung pukul brutal dan bongkar sayap lawan
  4. Kebiasaan pukul badan dan leher untuk mematikan gerakan musuh
  5. Teknik rapat ke badan lawan dan ngolong sayap
  6. Pukulan keras yang mengagetkan lawannya.

Jika musuh muda turun box sangat berbahaya sebab cara memukul mengagetkan bisa membuat musuh lari terpelanting jauh. Nah itulah beberapa keunikan dari pakhoy yang berkembang di nusantara.

Demikianlah rangkaian informasi seputar kelebihan dan kekurangan ayam pakhoy yang dapat kami sampaikan semoga bermanfaat untuk kita semua. Sekian dari kami dan terimakasih.

Show Comments

No Responses Yet

    Leave a Reply